Tentunya saat ini masih ada wabah virus corona diseluruh dunia memaksa semua pertandingan sepakbola eropa harus bermain tanpa ada datanganya kehadiran penonton. Yang menjadi kendala tentunya semua klub harus melanjutkan musim baru yang dimana sudah menuntaskan musim sebelumnya dengan tidak mendapatkan banyak waktu liburan makanya harus dihadapi dengan banyaknya laga-laga padat untuk mengejar waktu yang sempat terhambat oleh virus corona. Tentunya yang paling disoroti para pemain bintang yang bermain ideal sebelumnya dan kini terlihat mengalami penurunan kemampuan di awal laga. Sampai-sampai bermain untuk timnya harus mengalami naik turun mengalami kekalahan seakan pada musim ini para pemain tersebut kehilangan kekuatannya di atas lapangan.
1. Kevin De Bruyne
Merupakan pemain hebat yang dimilik Manchester City dalam urusan menguasai sektor gelandang tengah. Pemain ini sebelumnya mendapatkan penghargaan sebagai gelandang terbaik di Premier League tapi sangat berbeda pada saat dimulainya musim baru dimana pemain ini pastinya masih menjadi pilihan utama oleh sang pelatih Josep Guardiola untuk mengatur serangan. City sendiri sekarang sulit untuk masuk kedalam posisi empat besar klasemen dimana mereka harus tampil tidak maksimal dan memperoleh kemenangan yang sedikit dan torehan assist sang pemain musim lalu terbilang sangat mengesankan dengan mengoleksi 13 gol dan 20 assist disemua penampilannya bersama City.
2. Lionel Messi
Merupakan pemain mega bintang milik Barcelona yang penampilannya musim ini terbilang buruk dimana dari pertandingan lima kali La Liga sang pemain hanya mencetak satu gol saja untuk tim. Mengingat penampilan Messi sebelumnya sangat mengesankan dimana dirinya menjadi pemain yang sangat aktif memproduksi gol dengan sang rival Cristiano Ronaldo tapi sekarang sudah tidak bisa sebab pemain asal Portugal itu sudah pindah ke Serie A bersama Juventus. Melihat posisi Messi nampaknya dirinya kekurangan dorongan untuk bisa mencetak gol apalagi sekarang pemain Barca sudah banyak dilepas dan harus berusaha lebih keras nantinya.
3. Roberto Firmino
Merupakan salah satu penyerang terbaik milik Liverpool musim lalu nampaknya trio Mohamed Salah,Sadio Mane dan Roberto Firmino tidak terlihat bagus pada awal musim ini. Firmino yang bermain diposisi penyerang tengah ini seolah mengalami penurunan dalam kualitas mencetak gol dan peluang untuk rekan-rekannya. Hanya Mane dan Salah yang masih konsisten bermain dalam urusan mencetak gol sedangkan Firmino yang punya posisi untuk mencetak banyak gol tidak bisa melaksanakan tugasnya dengan baik dengan hanya memberikan satu gol dan dua assist.